Tuesday, June 25, 2013

bing.com sebagai Mesin pencari alternatif selain google

Selama ini saya selalu menggunakan google sebagai mesin pencari saya sampai pada akhir2 ini terjadi masalah (bisa juga disebut prosedur idetifikasi dari google) yang merpotkan saya seperti gambar di bawah ini:
Prosedur di atas merepotkan saya dalam berselancar di dunia maya, apalagi kalo karakternya susah dibaca dan ditambah koneksi internet yang labat......

Dari kejadian diatas, akhirnya saya mencari alternatif mesin pencari yang handal selain google, kebetulan saya teringat salah satu artikel viva.co.id yang mengatakan bing.com sedang naik pamor. Kemudian saya periksa dulu di alexa.com untuk melihat peringkatnya, dan hasilnya bing.com menduduki pringkat 16 seperti di bawah:

Dalam hal kecepatan, saya kira tidak kalah dengan google, berikut hasil pencarian gambar dengan bing.com
tampilan juga oke:
 Demikian artikel saya, mudah2an bermanfaat. jika ada pertanyaan, silahkan tulis komentar anda.